Sukses

BPOM Razia Makanan Berbahaya di Pasar Minggu

Petugas Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan, DKI Jakarta, menggelar sidak di Pasar Tradisional, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Selasa

Liputan6.com, Jakarta Petugas Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan, DKI Jakarta, menggelar sidak di Pasar Tradisional, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Selasa pagi. Satu per satu bahan pangan yang dicurigai mengandung formalin, boraks atau pewarna makanan diambil untuk diuji.

Sejumlah bahan pangan yang terindikasi mengandung bahan berbahaya, di antaranya, mie kuning, tahu, bumbu dapur olahan, serta ayam potong dan beberapa makan ringan yang diduga mengandung zat berbahaya.

Merespons informasi maraknya penjualan makanan dan minuman mengandung bahan kimia berbahaya, tim gabungan dari Dinas Kesehatan dan Perdagangan Kabupaten Banjarnegara , Jawa Tengah, merazia pedagang di sejumlah pasar tradisional.