Sukses

Tukar Uang Receh Jelang Lebaran

Tahun ini, Bank Indonesia (BI) mempersiapkan uang hingga Rp 160 triliun

Liputan6.com, Jakarta Penukaran uang receh sudah menjadi tradisi di bulan ramadan setiap tahunnya. Tahun ini, Bank Indonesia (BI) mempersiapkan uang hingga Rp 160 triliun. Pelayanan penukaran dilaksanakan di berbagai daerah di Indonesia. Masyarakat Jakarta bisa melakukan penukaran di Monas mulai 6 Juni 2016. BI menggandeng 20 perbankan nasional. Selain di Monas, 200 kantor bank lainnya juga melayani penukaran atau penarikan secara umum.

Selain kegiatan penukaran uang receh, BI juga mengadakan Gerakan Peduli Koin Nasional. Program ini memberikan pelayanan penukaran uang koin dengan uang kertas.

Informasi tentang hal ini bisa dilihat pada infografis berikut.

 

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini